Wakili Sekda, Sahli KSDM Buka Rekonsiliasi Stunting Tingkat Provinsi Kalteng

Sekretaris Daerah (Sekda) Nuryakin diwakili Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia (Sahli KSDM) Suhaemi membuka acara Rekonsiliasi Stunting Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), bertempat di Ballroom Swiss-Belhotel Danum Palangka Raya, pada Selasa, 13 September 2022.

Program Perlindungan Sosial untuk Kurangi Angka Kemiskinan

Kebijakan Perlindungan Sosial atau Perlinsos menjadi hal penting yang perlu diperhatikan dalam rangka untuk mendorong pemerataan hak jaminan kesehatan, menjaga tingkat kesejahteraan, dan juga meminimalisasi persoalan di masyarakat.

Kejuaraan Karate Piala Agustiar Sabran Resmi Dibuka

Asisten Administrasi Umum Sri Suwanto, mewakili Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), resmi membuka Kejuaraan Karate Piala Agustiar Sabran DPR RI 2022 Open Tournament Se-Kalimantan pada pagi ini, Kamis, 8 September 2022, bertempat di di GOR Indoor Palangka Raya.

Wakili Sekda Kalteng, SAG Pemhukpol Buka Rakor Pelaksanaan Dekonsentrasi GWPP

Staf Ahli Gubernur (SAG) Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik (Pemhukpol) Herson B. Aden, mewakili Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah (Sekda Kalteng) Nuryakin, membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Pelaksanaan Kegiatan Dekonsentrasi Gubernur sebagai Wakil Pemerintah Pusat (GWPP) di Hotel Neo Palma, Kota Palangka Raya, pada Kamis, 8 September 2022.

Wagub Kalteng Hadiri Pengukuhan Dua Guru Besar IAIN Palangka Raya

Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Wagub Kalteng) Edy Pratowo menghadiri acara Pengukuhan dua Guru Besar di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palangka Raya, yang dilaksanakan di Aula IAIN Palangka Raya, kawasan Jalan G. Obos, pada hari Rabu, September 2022.