Pemprov Kalteng Dukung Implementasi Kurikulum Merdeka untuk Kemajuan Pendidikan

Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah (Sekda Kalteng) Nuryakin membuka kegiatan Advokasi Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) Kepada Pemerintah Daerah Tahun 2022, yang dilaksanakan Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) di Ballroom Aquarius Boutique Hotel Palangka Raya, pada Senin, 11 Juli 2022. 

Sekda Kalteng Ikuti Rakor Penyerahan Bantuan Sapi Kurban dari Presiden

Sekretaris Daerah (Sekda) Nuryakin menghadiri secara virtual Rapat Koordinasi (rakor) Penyerahan Bantuan Sapi Kurban dari Presiden RI Joko Widodo,di Ruang Rapat Bajakah II, Kompleks Kantor Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), Kota Palangka Raya, pada Jumat, 8 Juli 2022.